[22/8 07.52] rismanthomas897: Sambut hutri di puncak gunung merah.
WISATA JONJANG SARIBU DIPROMOSIKAN MAHASISWA KKN UNAND SUMBAR
Solok.Pena. – Masyarakat yang bermukim di sekitar objek wisata ” Jonjang 1000 ” nagari Sulit Air, tampaknya bisa mengolah lahan non produktif yang terdapat di sekitar gunung merah putih cenderung buka lapangan kerja bagi pemuda dan pemudi di daerah setempat.
” Lahan yang non produktif sekitar gunung merah putih tampaknya bisa diolah untuk perkebunan dan hortikultura serta tanaman lainnya yang produktif. Dengan adanya bunang milik nagari tentu akan bisa terkoordinir bagi pengelolaan objek wisata gunung merah putih, ” ungkap Hendrizon Permato Sinaro
” Kita ini dan mungkin akan membuming objek wisata yang kita banggakan sebagai warga masyarakat nagari sulit air dintahun 2025 nanti. Banyak yang perlu diketahui oleh warga warag yang lahir di perantauan. Peninggalan sejarah budaya,seperti rumah 20 ruang yang pernah diteliti oleh Herve de La Jean dari Peancis di tahun 1985 seumur dengan putera Ermawati yang lahir 7 Januari 1985, ” ungkap Datuk Tamaruhun.
Selain itu juga terdapat lokasi objek wisata batu galeh, air terjun sarosah dan air terjun 7 tingkat tambulun di jorong rawang. Pemandian lubuk Uwok Jorong basuang serta lokasi objek wisata perburuan kondiak (babi) di kawasan Alai – Limau Purut.
Yang menatik perantsu lokasi makam tokoh nasional Prof M Karliyunus yang dimakamkan di dusu jorong Sarikie dan makam angku Kramat di wilayah jorong talago laweh serta tabuah larangan yang telah berumur ratusan tahun sampai saat ini masih lestari tetapi belum terjamah oleh warga secara tuntas legendarisnya.
Di Nagari sulit air pun juga ada makam tokoh pejuang perang Padri yang terdapat di jorong gando sulit air dan balai lamo jorong koto gadang dan masih banyak lagi objek wisata yang bisa dikunjungi dan dikembangkan di wilayah nagari sulit air tersebut.
[22/8 07.53] rismanthomas897: Dalam upaya mendukung program pemerintah di sektor pariwisata, Forum peduli nagari sulit air, mengkolaborasikan semua perangkat nagari Sulit Air, seperti Pemerintah nagari, BPN sulit air dan LPMN sulit air serta karang taruna nagari sulit air dan bunang gunung merah putih sulit air.
Seluruh steak holder di kenagiaran Sulit Air, dan kepala jorong se – nagari sulit air dan tokoh adat bersama sama dengan POKDARWIS GUNUNG MERAH PUTIH NAGARI SULIT AIR menggerak kan potensi tujuan wisata yang didukung oleh sanggar kasidah Cahaya illahi nagari sulit air serta pengurus forum media sulit air.
[22/8 07.59] rismanthomas897: Kesan pesan selama KKN di Nagari Sulit Air
Sebagai diketahui oleh orang banyak, KKN di sulit Air kecamatan X koto nampaknya memiliki kesan tersendiri sebagai diungkapkan oleh Rahmi Dwi Putri dari jurusan pendidikan dokter merasa senang dan terhormat dapat berpengalaman menjalani KKN di sulit air.
Mahasiswi di bidang kesehatan itu menjalan kan proker dengan tema upaya penurunan angka stunting di nagari merasa mudah dan lancar selama melaksanakan proker karena koordinasi dan partisipasi dari tenaga kesehatan, ibu kader, masyarakat dan anak remaja sekolah sangat mwndukung KKN Unand di Sulit Air.
Dalam mengikuti kegiatan edukasi pencegahan stunting dan cegah KEK serta edukasi pelaksa naan kelas ibu hamil. Kami mahasiswa berharap semoga sedikit ilmu yang diberikan mampu memberikan manfaat dan mengurangi angka stunting di sulit air agar dapat terus turun dari tahun sebelumnya, kata rajeli Rahmatika- Agroteknologi.
Melaksanakan KKN memang lah kewajban dari kampus, namun pergi ke nagari Sulit Air rasanya merupakan suatu panggilan yang harus dilaksanakan, banyak pelajaran, pengalaman, dan teman yang diperoleh selama pelaksanaan KKN.
Salah satunya dalam pelaksanaan proker di idang pertanian mengenai pembuatan POC dan pestisida, semoga sedikit pengalaman yang dibagikan bisa menjadi hal yg bermanfaat bagi masyarakat sulit air dan dapat dikembangkan lebih lanjut untuk peningkatan produktivitas bidang pertanian
[22/8 08.15] rismanthomas897: Mahasiswa UNAND memperingati hut ri ke 78 dan penutupan KKN di puncak gunung merah, dengan Inspektur upacara wali nagari Sulit Air dihadiri oleh Camat, Koramil 05 dan Kapolsek beserta jajaran di kecamatan X Diatas Kabupaten Solok Sumbar. ( andi)